Informasi Umum

KESETARAAN GENDER DALAM PENDIDIKAN DAN MEWUJUDKAN LINGKUNGAN INKLUSIF

Perkembangan kehidupan masyarakat semakin menunjukkan perubahan ke arah yang positif, perkembangan tersebut juga terjadi di dunia pendidikan khususnya di sekolah. Sinergi sekolah dan orang tua termasuk masyarakat serta pemerintah sangat diperlukan untuk memberikan pemahaman positif guna perkembangan peserta didik kedepannya. salah satunya untuk memberikan pemahaman tentang kesetaraan gender dalam pendidikan dan membangun lingkungan yang inklusif. Berikut kami sampaikan link download buku saku bagi orang tua tentang kesetaraan gender dalam pendidikan dan membangun lingkungan yang inklusif. Semoga bermanfaat. Silahkan klik gambar di bawah untuk mendownload buku saku.